Selasa

Ponsel Layar Lengkung Pertama didunia


Samsung Galaxy Round memiliki beragam macam untuk spesifikasi yang dimilikinya, smarphone ini akan dirilis di korea selatan pada bulan oktober tahun ini. Oleh karena itu pihak samsung sedang sibuk menyiapkan berbagai hal untuk meluncurkan Samsung Galaxy Round dengan berbagai iklan yang akan di tayangkan oleh produk ini. Saya dapat bocoran sedikit tentang spesifikasi Samsung Galaxy Round dari sumber terepercaya yang sudah menjadi acuan saya.

Spesifikasi Samsung Galaxy Round Dengan Harga Terjangkau
Spesifikasi Samsung Galaxy Round dengan jaringan 2G,3G dan 4G yang sudah banyak terdapat pada smartphone terbaru samsung. Dengan adanya 4G maka lebih menarik dalam koneksi yang lebih cepat dan lebih mudah, tapi jaringan ini tergantung anda dalam menggunakan operator, karena tidak semua operator memiliki jaringan 4G yang mendukung di Indonesia.
Memory internal yang mendukung kapasitas 32GB dan eksternal dengan maksimal kapasitas microSD 64GB, oleh karena itu anda bisa menyimpan data lebih banyak pada internal maupun ekternal memory. Kamera utama dengan resolusi 13MP dan kamera kedua dengan 2MP dengan kelebihan ini maka menghasilkan foto atau gambar yang lebih jernih dan jelas. Jika ingin melihat spesifikasi lebih lengkap bisa langsung melihat table di bawah ini :

Spesifikasi Samsung Galaxy Round

2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G Network HSDPA
4G Network LTE-A
SIM Yes
Dimensi 151.1 x 79.6 x 7.9 mm (5.95 x 3.13 x 0.31 in)
Berat 154 g (5.43 oz)
Type Super Flexible AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Size 1080 x 1920 pixels, 5.7 inches (~386 ppi pixel density)
Multitouch Yes
Alert Type Vibration; MP3, WAV ringtones
Loudspeaker Yes
3.5mm jack Yes
Card Slot microSD, up to 64 GB
Internal 32 GB, 3 GB RAM
GPRS Yes
EDGE Yes
Speed HSPA+, LTE-A
WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, DLNA, Wi-Fi Direct, Wi-Fi hotspot
Bluetooth v4.0 with A2DP, LE, EDR
NFC Yes
Infrared Port Yes
USB microUSB v3.0 (MHL 2), USB Host
Primary 13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, LED flash
Feature Dual Shot, Simultaneous video and image recording, geo-tagging, touch focus, face and smile detection, image stabilization, panorama, HDR
Video 2160p@30fps, 1080p@60fps
Secondary 2 MP, 1080p@30fps
OS Android OS, v4.3 (Jelly Bean)
Chipset Qualcomm Snapdragon 800
CPU Quad-core 2.3 GHz Krait 400
GPU Adreno 330
Sensors Accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer, temperature, humidity, gesture
Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM, RSS
Browser HTML5
Radio No
GPS with A-GPS support
Java via Java MIDP emulator
Color Luxury Brown
- ANT+ support
- S-Voice natural language commands and dictation
- Air gestures
- SNS integration
- Active noise cancellation with dedicated mic
- Dropbox (50 GB storage)
- TV-out (via MHL A/V link)
- MP4/DivX/XviD/WMV/H.264/H.263 player
- MP3/WAV/eAAC+/AC3/FLAC player
- Organizer
- Image/video editor
- Document editor (Word, Excel, PowerPoint, PDF)
- Google Search, Maps, Gmail,
YouTube, Calendar, Google Talk, Picasa
- Voice memo/dial/commands
- Predictive text input (Swype)
Battery Li-Ion 2800 mAh battery

Harga Samsung Galaxy Round

Samsung Galaxy Round memiliki harga sekitar US $1000 atau sekitar 11 juta jika masuk ke Indonesia, harga ini sudah disesuaikan dengan spesifikasi yang sangat banyak dan memiliki kelebihan tersendiri dari kamera, jaringan, OS dan memory yang sudah dimilikinya.

 baca juga :
 5 Kelebihan Samsung Galaxy Round Terbaru
Review Spesifikasi Lengkap Hp Samsung Galaxy Round Terbaru 2013

0 komentar:

Posting Komentar

 
© 2013 Blog Colongan | Designed by Making Different | Provided by All Tech Buzz | Powered by Blogger