Minggu

Sony Luncurkan VAIO Tap 11, Tablet Windows 8 Performa Handal


Sony Luncurkan VAIO Tap 11, Tablet Windows 8 Performa Handal – Sony VAIO Tap 11 belum lama in I di luncurkan mengusung sistem operasi windows 8 di maksudkan untuk membantu menyelesaikan pekerjaan tugas baik kantor dan rumah.
Sony VAIO Tap 11

Sony VAIO Tap 11
Sony VAIO Tap 11 di bekali layar display yang cukup luas dengan ukuran 11.6 inch dengan reolusi 1920 x 1080 pixels teknologi TRILUMINOS memungkinkan pengguna lebih nyaman ketika di depan tablet ini, sementara untuk prosesor menggunakan produk dari intel i5 atau i7 dukungan RAM 4GB dengan SSD 128GB dan pilihan hingga 512GB.
Sony VAIO Tap 11 juga di lengkapi WiFi 802.11 b, g, n (2.4, 5 GHz), Port 3.0, slot micro SD, Micro HDMI untuk tingkat keteblan hanya 9.9 mm hampir mendekati perangkat iPad.
Lebih menariknya  terdapat sebuah keyboard yang dapat di lepas yang memudahakn untuk mengetik ketika di pergunakan selain itu juga dapat berfungsi untuk penutup ketika di lekatkan pada tablet tersebut selain itu ada juga fasilitas Stylus serta aplikasi khusus yang berguna untuk mencatat dan menggambar pada tablet Sony VAIO Tap 11 untuk pilihan warna hitam dan putih.
Sony VAIO Tap 11 di kabarkan akan terlebih dahulu melenggang di pasaran di Eropa masalah harga yang di tawarkan dan kemungkinan masuk Indonesia belu ada kabar resmi sampai saat ini.
Sony VAIO Tap 11
Sony VAIO Tap 11
Sekilas Spesifikasi Sony VAIO Tap 11 :
  • Sistem operasi Windows 8
  • Layar 11.6 inch 1920 x 1080 pixels
  • RAM 4GB
  • SSD 128GB to 512GB
  • Prosesor Intel Pentium generasi ke empat
  • Konketivitas WiFi 802.11 b, g, n (2.4, 5 GHz), Port 3.0, slot micro SD, Micro HDMI
  • Tebal 9.9 mm
  • Aksesoris Keyboard dan Stylus 
spesifikasi lengkapnya bisa di lihat di bawah ini :)
Tablet Sony Vaio Tap 11 Dengan Sistem Operasi Windows 8

0 komentar:

Posting Komentar

 
© 2013 Blog Colongan | Designed by Making Different | Provided by All Tech Buzz | Powered by Blogger